Sabtu, Desember 2, 2023

Polemik Sekretariat Baru HMA dan HMAN

| METANOAIC | Torehan Tinta Pergerakan |                          | METANOAIC | Torehan Tinta Pergerakan |                          | METANOAIC | Torehan Tinta Pergerakan |


Sekretariat. Tampak depan Sekretariat baru HMA-PNUP dan HMAN-PNUP, Selasa (22/6). [TFQ/288]

METANOIAC.id Perencanaan pembangunan Gedung Pasca Sarjana dengan menggunakan Gedung Seminar dan area sekitanya telah tersebar sejak akhir tahun 2020 lalu. Hal itu dibuktikan dengan selesainya bangunan baru yang berada di depan Gedung Sekolah PNUP.

Bangunan baru tersebut dibuat sebagai pengganti Sekretariat Himpunan Administrasi Niaga Politeknik Negeri Ujung Pandang (HMAN-PNUP) dan Sekretariat Himpunan Akuntansi Politeknik Negeri Ujung Pandang (HMA-PNUP) yang sebelumnya berada di Gedung Seminar.

Selain itu, Prof. Muhammad Anshar selaku Direktur PNUP pada channel Youtube Redaksi Metanoiac dalam Meta-talk episode satu menit ke 30 mengatakan bahwa sekretariat baru tersebut dibangun lebih luas daripada sekretariat sebelumnya.

Namun, bangunan yang telah dibuat sebagai pengganti Sekretariat HMAN-PNUP dan HMA-PNUP ternyata belum sesuai dengan harapan kedua Himpunan tersebut. Ukuran bangunan baru itu dianggap sangat kecil untuk melakukan suatu aktivitas dengan jumlah kapasitas mahasiswa yang banyak. 

“Kuantitas mahasiswa tentu tidak menunjang idealnya sama ukuran, jika kita lihat sektret disana ternyata lebih sempit dari pada sekret lama,” ujar Andi Ahmad Zulfikar selaku Ketua Umum HMAN-PNUP.

Bangunan yang berdiri bersebelahan dengan warna cat serta bentuk yang sama membuat Sekretariat HMAN-PNUP dan HMA-PNUP sulit untuk di bedakan. Yusran Ade Putra selaku Ketua 1 HMA-PNUP mengatakan bahwa pihaknya telah berencana untuk mengecat bagian luar Sekretariat, tetapi tidak diizinkan dan hanya boleh mengecat bagian dalamnya saja.Dia juga menyayangkan belum adanya prasarana seperti tempat sampah yang diberikan oleh birokrasi, sehingga sampah yang berada disekitar bangunan baru itu tertumpuk begitu saja.

Yusran berharap agar pihak Kaur Rumah Tangga PNUP lebih memperhatikan lagi kondisi di sekitar Sekretariat baru tersebut. “Kalau bisa dilihat disini banyak tempat-tempat yang terlihat kurang bersih dalam artian dari segi parkiran, parkiran yang semestinya lebih ditata dengan baik,” ucapnya. 

Baca Juga:  Perbedaan Jurusan Bukan Hambatan Mengukir Prestasi

Luasnya tempat Sekretariat yang lama daripada yang baru, serta fasilitas yang belum memadai seperti kurangnya tempat berteduh dan pekarangannya masih timbunan yang belum selesai membuat Zulfikar dan Yusran sama-sama mengatakan ketidaksetujuannya untuk pindah Sekretariat. Namun dikarenakan ini merupakan program birokrasi untuk menunjang PNUP kedepannya, maka dari itu mereka akhirnya menyetujui untuk pindah. Dan proses pemindahan barang-barang pun berjalan dengan lancar. [TEN/288 TFQ/299]

 

Vidio Untuk Anda

Video thumbnail
AFTER MOVIE KONGRES XX
01:51
Video thumbnail
Meta-Talk: Problematika Ormawa | Episode #12
43:26
Video thumbnail
Meta-Talk: Kuliah Luar Negeri Bersama IISMA | Episode #11
41:47
Video thumbnail
MAY DAY - AKSI HARI BURUH | 1 Mei 2023 | Video Jurnalistik
05:51
Video thumbnail
TOLAK UU CIPTA KERJA | 6 April 2023 | Video Jurnalistik
08:38
Video thumbnail
Meta-Talk: Nahkoda Baru Kampus Hitam | Episode #10
58:47
Video thumbnail
After Movie Kongres XIX
01:52
Video thumbnail
Meta-Talk: Mengenal Metanoiac | Episode #9
21:08
Video thumbnail
Video Pengenalan Lembaga Pers Mahasiswa Politeknik Negeri Ujung Pandang 2021-2022
03:47
Video thumbnail
Meta-Talk: Esensi Pengaderan | Episode #8
43:18
Video thumbnail
Meta-Talk: Pers Mahasiswa Dapat Dipercaya(?) | Episode #7
16:18
Video thumbnail
Meta-Talk: Industri Kreatif | Episode #6
15:44
Video thumbnail
Kilas Balik 11 April 2022 | Video Jurnalistik
09:43
Video thumbnail
Meta-Talk: Feminisme | Episode #5
16:13
Video thumbnail
Gelap Terang Kampus Hitam | Video Jurnalistik
15:52
Video thumbnail
Kantin Fana 2 | Video Jurnalistik
03:06
Video thumbnail
Meta-Talk: Self Love | Episode #4
08:11
Video thumbnail
Meta-Talk: Mahasiswa Berprestasi di Luar Jurusannya | Episode #3
10:04
Video thumbnail
Meta-Talk: Mahasiswa vs Organisasi | Episode #2
16:26
Video thumbnail
Meta-Talk: Tahun Baru Bersama Direktur | Episode #1
32:01
Video thumbnail
Menilik Realisasi Janji Pembenahan Kantin | Short Documentary | PERSMA PNUP
10:15
Video thumbnail
Catatan 8 Oktober | Short Documentary | Persma PNUP | Omnibus Law
14:08
Video thumbnail
Suara Demonstran Omnibus Law | 14 Agustus 2020 | Persma PNUP
08:01
Video thumbnail
Opini Mereka Tentang Peran Media di Masa Pandemi COVID-19 | PERSMA PNUP #5
08:58
Video thumbnail
Mahasiswa VS Corona | Pers Mahasiswa Politeknik Negeri Ujung Pandang | Covid-19 | Video Jurnalis #4
10:01
Video thumbnail
New Year New Hope. Kampus 2 Politeknik Negeri Ujung Pandang. Vidio Jurnlistik Persma PNUP #2
08:59
Video thumbnail
Kantin Fana, Video Junrlis Pemindahan Kantin PNUP #1
08:09
Video thumbnail
Pendapat Sivitas Kampus Mengenai WC yang ada di PNUP
04:24
Video thumbnail
DIKLAT BELA NEGARA MABA PNUP 2018 - RINDAM XIV HASANUDDIN
17:19
Video thumbnail
Bela Negara 2018
01:00
Video thumbnail
Wawancara Pengenalan Lembaga PKKMB 2018
02:19
Video thumbnail
CARAKA Malam Bela Negara Mahasiswa Baru Politeknik Negeri Ujung Pandang 2018
01:58
Video thumbnail
Dokumentasi Aksi 2 Mei 2018 oleh Aliansi Mahasiswa Politeknik Negeri Ujung Pandang
10:06
Video thumbnail
Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2018
01:01
Video thumbnail
Pendidikan Pers Mahasiswa Politeknik Negeri Ujung Pandang 2018
01:00
Video thumbnail
Kunjungan Media Online Rakyatku dan Harian Fajar
01:01
Video thumbnail
Tahap Wawancara Anggota Baru Pers Mahasiswa Politeknik Negeri Ujung Pandang
01:01

Bagikan

Rekomendasi untuk anda

Terbaru

Edisi Terbaru

Terpopuler